a.
Instrumen untuk menilai disiplin
Sikap disiplin adalah tindakan yang menunjukan perilaku tertib dan taat
pada berbagai ketentuan dan peraturan baik yang berlaku dalam ruang kelas
ataupun di luar ruang kelas. Sikap disiplin dalam proses pembelajaran dikelas
dapat ditunjukan dengan datang tepat waktu, memperhatikan penjelasan dan
pendapat guru maupun teman, dan mengikuti kegiatan dengan tertib.
Indicator sikap disiplin adalah sebagai berikut:
·
Datang tepat waktu
·
Patuh pada tata tertib atau aturan bersama/
sekolah
·
Mengerjakan/mengumpulkan tugas sesuai dengan waktu yang ditentukan
·
Mengikuti kaidah berbahasa tulis yang baik dan
benar